Assalamu 'Alaikum Wr Wb.TITIPAN INI HARUS DIKEMBALIKAN DALAM KEADAAN BERSIH
ﺍﻟﺴﻼﻡ ﻋﻠﻴﻜﻢ ﻭﺭﺣﻤﺔ ﺍﻟﻠﻪ ﻭﺑﺮﻛﺎﺗﻪ
ﺍﻟﻠﻬﻢ ﺻﻞ ﻋﻠﻰ ﺳﻴﺪﻧﺎ ﻣﺤﻤﺪ ﻭﻋﻠﻰ ﺍﻝ ﺳﻴﺪﻧﺎ ﻣﺤﻤﺪ
ﺍﻋﻮﺫﺑﺎ ﺍﻟﻠﻪ ﻣﻦ ﺍﻟﺸﻴﻄﺎﻥ ﺍﻟﺮﺟﻴﻢ
ﺑﺴﻢ ﺍﻟﻠﻪ ﺍﻟﺮﺣﻤﻦ ﺍﻟﺮﺣﻴﻢ
Saudaraku…!
Ketahuilah bahwa tubuh atau badan kita ini adalah milik Allah yang di titipkan kepada kita…
Dahulu tatkala Pemiliknya menitipkan tubuh ini ke kita, Dia titipkan dalam keadaan bersih dan suci…
Ketahuilah,,!
Suatu saat
Pasti pemiliknya akan mengambilnya kembali
Dia mewajibkan untuk di kembalikan dalam keadaan bersih bukan dalam keadaan kotor,
JANGAN TERLAMBAT…!
Mebersihkan jiwa raga di dunia lebih mudah dari pada harus di bersihkan oleh pemiliknya di akhirat… (dengan bara api neraka)
BAHAGIALAH YANG SUKA MEMBERSIHKAN DIRINYA…
( ﻗَﺪْ ﺃَﻓْﻠَﺢَ ﻣَﻦْ ﺯَﻛَّﺎﻫَﺎ )
“sesungguhnya beruntunglah orang yang mensucikan jiwa itu”
[Surat Ash-Shams 9]
KOTORAN APA YANG HARUS DI BERSIHKAN… ?
1. KESYIRIKAN :
Beribadah dan menghambakan diri kpd selain Allah
Dan beragama tidak dengan agama Allah (islam)
2. BID’AH :
Mengamalkan tuntunan agama yang tidak pernah datang dari Allah dan Rasulnya dengan mengada-adakan perkara ibadah baru dalam agama.
3. MAKSIAT :
Mengikuti hawa nafsu dan syahwat untuk kesenangan dunia dengan melanggar larangan Allah (zina,riba, khamer,musik, korupsi, mencuri dll)
INILAH 2 ALAT PEMBERSIHNYA
1. ILMU YANG MANFAAT
Yaitu ilmu yg murni datang dari Allah dan RasulNya melalui Al-Qur’an dan hadits
INILAH KABARNYA:
( ﻫُﻮَ ﺍﻟَّﺬِﻱ ﺑَﻌَﺚَ ﻓِﻲ ﺍﻟْﺄُﻣِّﻴِّﻴﻦَ ﺭَﺳُﻮﻟًﺎ ﻣِﻨْﻬُﻢْ ﻳَﺘْﻠُﻮ ﻋَﻠَﻴْﻬِﻢْ ﺁﻳَﺎﺗِﻪِ ﻭَﻳُﺰَﻛِّﻴﻬِﻢْ ﻭَﻳُﻌَﻠِّﻤُﻬُﻢُ ﺍﻟْﻜِﺘَﺎﺏَ ﻭَﺍﻟْﺤِﻜْﻤَﺔَ ﻭَﺇِﻥْ ﻛَﺎﻧُﻮﺍ ﻣِﻦْ ﻗَﺒْﻞُ ﻟَﻔِﻲ ﺿَﻠَﺎﻝٍ ﻣُﺒِﻴﻦٍ )
“Dialah yang mengutus kepada kaum yang buta huruf seorang Rasul di antara mereka, yang membacakan ayat"Nya kepada mereka, mensucikan mereka dan mengajarkan mereka Kitab dan Hikmah (As Sunnah). Dan sesungguhnya mereka sebelumnya benar"dalam kesesatan yang nyata,
[Surat Al-Jumu’ah 2]
2. AMAL SHALIH
Mengamalkan ilmu dengan istiqamah melakukan ibadah dan ketaatan kepada
ﺍﻟﻠﻪ ﺳﺒﺤﺎﻧﻪ ﻭﺗﻌﻠﻰ ،،