![]() Bismillahirrahmannirrahiim.. 9 JENDRAL TERHEBAT DALAM SEJARAH ISLAM 1. SALAHUDDIN AL AYYUBI Dunia mengenalnya sebagai salah satu tokoh pemimpin terbesar. Dialah juga merupakan salah satu tokoh terbesar dalam Perang Salib. Namanya dikenal luas takkala ia dapat menaklukkan kerajaan Jerusalem yang ketika itu dipimpin oleh Guy The Lusignan Raja Jerusalem. |








